
Wisatawan diminta untuk waspada terhadap serangan ubur-ubur atau biasa disebut impes yang kini sudah banyak bermunculan di beberapa pantai di selatan Gunungkidul.
Hewan ini memiliki racun yang bisa menyebabkan penderita kesakitan sampai pingsan.
Koordinator SAR Satlinmas Wilayah II Gunungkidul, Marjono, menuturkan, bulan-bulan Juli hingga Agustus ini memang merupakan waktu dimana ubur-ubur atau impes mendarat di pantai selatan Gunungkidul.
Ia meuturkan, keberadaan hewan ini pertama kali ditemui di Pantai Sepanjang, Gunungkidul. Hewan berwarna biru ini juga sudah banyak bertebaran di bibir pantai Krakal, ke timur.
Selengkapnya baca >> TribunJogja | foto ilustrasi
Baca Juga
Antara Aku dan Yogyakarta: Mulai dari Kisah Cinta Hingga Cara Hidup yang Manusiawi
7 Wisata Tersembunyi di Yogyakarta yang Layak Dijadikan Tujuan Liburanmu Berikutnya
8 Kuliner Ekstrem yang Sayang Dilewatkan Saat Kamu Bertandang ke Yogyakarta