Bunga Celosia jadi Spot Selfie Baru di Eko Park Tanjungsari

Berbagai kiat dilakukan masyarakat sekitar pantai selatan untuk menyambut kunjungan wisatawan tahun baru, liburan Natal dan akhir tahun, salah satunya dengan membuka layanan dan sarana untuk berswafoto (spot selfie) dengan latar belakang alam memanfaatkan keberadaan kebun bunga. Seperti dilakukan oleh Eko, salah satu pemilik spot selfie Eko Park di Desa Kemadang, Kecamatan Tanjungsari, dengan berbekal … Continue reading Bunga Celosia jadi Spot Selfie Baru di Eko Park Tanjungsari