Setelah melalui proses pembangunan yang cukup panjang, Waterpark Citra
CitraGrand Mutiara Yogyakarta sebagai wahana rekreasi siap beroperasi pada pertengahan Juli 2015 ini.
Mengangkat tema Treasure Adventures, Waterpark CitraGrand Mutiara siap memberikan keceriaan dan sensasi tersendiri bagi para penikmat petualangan air di Yogyakarta.
Terletak di jalur menuju arah perkembangan kota Yogyakarta, Kawasan CitraGrand Mutiara memiliki berbagai fasilitas
untuk tujuan wisata, hunian, maupun investasi.
Mulai 15 Juli 2015, wahana Waterpark yang terletak tidak jauh dari gerbang utama kawasan perumahan Citra Grand Mutiara di jalan Wates Km 9 ini mulai dibuka untuk umum.
Selama soft opening, pengunjung Waterpark berhak mendapatkanpromotion rate untuk harga tiket masuk yaitu hari biasa sebesar Rp 35.000 dan akhir pekan Rp 50.000.
Waterpark ini menyuguhkan konsep eduwisata bagi para pengunjungnya dengan terus mengembangkan fasilitas permainan dan area mini outbond, tempat wisata baru ini juga siap memfasilitasi kegiatan akademis pelajaran olahraga aquatic untuk lembaga-lembaga akademis yang ada di kota Yogyakarta.
selengkapnya via tribunjogja
Baca Juga
Antara Aku dan Yogyakarta: Mulai dari Kisah Cinta Hingga Cara Hidup yang Manusiawi
7 Wisata Tersembunyi di Yogyakarta yang Layak Dijadikan Tujuan Liburanmu Berikutnya
8 Kuliner Ekstrem yang Sayang Dilewatkan Saat Kamu Bertandang ke Yogyakarta