Inilah Daftar Penginapan Murah di Jogja Bertarif Di Bawah 150 Ribu Rupiah

Banyak wisatawan tak kebagian tempat penginapan karena membludaknya pengunjung saat libur lebaran di Jogja.  TribunTravel.com memberikan rekomendasi tempat penginapan di Yogyakarta dengan waktu menginap Selasa-Rabu (27-28/6/2017), satu kamar untuk dua orang. Berikut ini Daftar penginapan ini berdasar penelusuran TribunTravel.com melalui situs pemesanan online traveloka.com. Yuk simak: 1. EDU Hostel Jalan Letjen Suprapto No 17, Ngampilan, … Continue reading Inilah Daftar Penginapan Murah di Jogja Bertarif Di Bawah 150 Ribu Rupiah