Kios Dibongkar untuk Akses ke Teras Malioboro 2, PKL Sepatu di Jalan Mataram Dipindah


Pedagang kaki lima (PKL) yang menjual sepatu di Jalan Mataram mulai membongkar kios yang selama ini digunakan untuk berjualan karena lokasi tersebut akan digunakan sebagai salah satu akses menuju Teras Malioboro 2.

Teras Malioboro 2 adalah lokasi penempatan PKL Malioboro yang berada di lahan bekas gedung Dinas Pariwisata DIY. Nantinya, akan ada dua akses masuk ke Teras Malioboro 2 yaitu dari Jalan Malioboro dan dari Jalan Mataram.

Semar

“Pengemasan barang-barang sudah mulai dilakukan pekan lalu. Hari ini memang direncanakan sudah harus bersih,” kata salah satu PKL sepatu Jalan Mataram Veronika di Jogja, Jumat (28/1/2022).

Ia dan pedagang lainnya memilih mengemasi dan membongkar kios secara mandiri agar barang-barang dagangan yang dimiliki tidak tercecer dan akhirnya justru hilang. Pedagang sepatu akan ditempatkan di Teras Malioboro 1 atau di bekas gedung Bioskop Indra..

Selengkapnya baca HarianJogja

Makan Malam Romantis Jogja

BACA JUGA
INILAH 7 ALASAN BAHWA TERNYATA SELFIE BAIK UNTUK KESEHATAN ANDA
BUAT KAMU YANG SUKA WISATA EKSTRIM, 5 AYUNAN BERBAHAYA INI BISA JADI DESTINASI FAVORITMU
KALAU KAMU INGIN MENENANGKAN DIRI, COBA KUNJUNGI 6 DESTINASI TERBAIK INI