Saturday, May 10, 2025
HomeBerita JogjaKurban 38 Ekor Sapi, Presiden Jokowi Akan Merayakan Idul Adha di Gedung...

Kurban 38 Ekor Sapi, Presiden Jokowi Akan Merayakan Idul Adha di Gedung Agung Jogja

Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan merayakan Idul Adha tahun ini di Istana Yogyakarta atau yang lebih dikenal dengan nama Gedung Agung.

Dia dan keluarga akan melaksanakan Salat Id di Yogyakarta. Namun, ia tak bercerita siapa saja anggota keluarga yang akan berlebaran di sana.’

“Di Jogja,” kata Jokowi saat ditanya akan berlebaran di mana, saat ditemui di Pasar Palmerah, Jakarta, Senin (26/6).

Jokowi juga akan merayakan Idul Adha dengan berkurban. Dia mengurbankan 38 ekor sapi yang disebar ke 38 provinsi.

Selengkapnya di CNN

Termurah

RELATED ARTICLES

Most Popular