Pada Januari 2020 mendatang, PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk berencana beroperasi penuh di Yogyakarta International Airport (YIA) dari sebelumnya mengudara lewat Bandara Adisutjipto.
Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X menerima audiensi dari PT Garuda Indonesia (Persero) Kantor Cabang Jogja. Audiensi dilakukan pada Rabu (20/11/2019).
Baca Juga : Inilah Kota Dengan Harga Rumah Termurah
GM Garuda Indonesia Cabang Yogyakarta Ida Ayu Wayan Sri Gotami, menuturkan bahwa dalam pertemuan tersebut pihaknya turut meminta saran dan masukan kepada Sultan terkait operasional pesawat setelah adanya YIA.
“Intinya kita memohon saran dan masukan-masukan dari Bapak Gubernur mengenai langkah ke depan terkait layanan dan penerbangan Garuda Indonesia di bandara baru,” ujarnya dalam siaran pers, Rabu (20/11/2019).
Wisata Jogja : Tempat-tempat Menarik Sebagai Bukti Sudah Mengunjungi Jogja
Selengkapnya baca HarianJogja | foto youtube
